Danramil 0824/15 Bangsalsari Pimpin Karya Bakti TNI Bersama Warga Bersihlan Kiri Kanan Jalan Desa Tugusari

    Danramil 0824/15 Bangsalsari Pimpin Karya Bakti TNI Bersama Warga Bersihlan Kiri Kanan Jalan Desa Tugusari

    JEMBER – Karya Bakti TNI dilakukan oleh Koramil 0824/15 Bangsalsari di desa Tugusari Kecamatan Bangsalksari Kabupaten Jember dengan sasaran pemebersihan kiri kanan jalan desa, pada Jum’at 03/11/2023.

    Personel yang dilibatkan diantaranya Koramil 0824/15 Bangsalsari dipimpin Danramil bersama 11 orang anggota, Camat Bangsalsari Basukik bersama anggota Satpol PP,  Kapuskesmas Bangsalsari, anggota Polsek 6 orang, Perangkat Desa Tugusari dan masyarakat sekitar 65 orang,

    Kegiatan diawali dengan apel pengecekkan personel dan pembagian tugas kelompok, selanjutnya melakukan pembersihan dengan sasaran jalan desa sepanjang 1000 meter.

    Danramil 0824/15 Bangsalsari Kapten Inf Agus Suhartoyo dalam wawancaranya menyampaikan, bahwa kegiatan tersebut merupakan upaya kita untuk mewujudkan lingkungan yang bersih, sehingga masyarakat yang ada dilingkungan tersebut semakin sehat, dan terhidar dari penyakita demam berdarah serta penyakit lainnya.

    Sekaligus sebagaiu edukasi kepada masyarakat, agar senantiasa menjaga kebersihan lingkungannnya, sehingga akan terhidar dari bahaya penyakit, dan lingkungan terlihat nyaman dan asri. Jelas Danramil.

    Demikian halnya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, sangat mengapresiasi kegiatan tersebut, sebagai bagian dari langkah mitigasi bencana yang diakuibatkan oleh penyakit, ini bagian dari upaya kita melindungi masyarakat dari berbagai penyakit, untuk itu mari kita jaga kebersihan lingkungan kita semua.

    Dengan Karya Bakti TNI seperti ini akan meningkatkan kebersamaan antar aparat sekaligus m, emantapkan kemanunggalan TNI – Rakyat sebagai pilar utama pertahanan negara. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Lahan Perhutani Gunung Watangan Terbakar,...

    Artikel Berikutnya

    Kasdim 0824/Jember Pimpin Verifikasi Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Jaga Situasi Wilayah Tetap Aman, Babinsa Koramil 1710-06/Agimuga Laksanakan Sosialisasi Larangan Miras Kepada Masyarakat
    Kapolri Berikan Kenaikan Pangkat Anumerta Kepada Bripka Andithya
    Jumat Berkah, Polres Jember Berbagi Makanan Bergizi Untuk Pelajar Sekolah Dasar
    Evaluasi dan Harapan untuk Trans Metro Dewata dan Trans Sarbagita

    Follow Us

    Tags